Transformator Tegangan
Transformator Tegangan berfungsi
mentransformasikan dari tegangan tinggi ke tegangan rendah guna
pengukuran atau proteksi dan sebagai isolasi antara sisi tegangan yang diukur
atau proteksi dengan alat ukurnya atau proteksinya.
Trafo Tegangan (TP) pada kubikel
Contoh : (150.000/V3) / (100/V3) V, (20.000/V3) / (100/V3).
20.000/100 V
15.000/V3
= E1 Merupakan Tegangan Primer
100/V3
= E2 Merupakan Tegangan Sekunder
E1/E2
= N1/N2 = a
N1 > N2 (N1 jumlah lilitan primer, N2 jumlah lilitan
sekunder)
a : Perbandingan transformasi merupakan nilai yang konstan
Jenis – Jenis Trafo Tegangan
- Dipasang antara fase dan fase
- Dipasang antara fase dan tanah
- Trafo tegangan dengan 3 lilitan, lilitan ke tiga untuk relai gangguan bumi
- Trafo tegangan dengan 3 lilitan, lilitan ke dua untuk relai ke 1 dan meter, lilitan ke tiga untuk relai ke dua
Tegangan Sekunder (Volt)
100 Atau 110
100/V3 Atau 110/V3
100/3 Atau 110/3
120 Atau 120/V3
0 Response to "Transformator Tegangan"
Post a Comment